Dandim:Istighosah Kubro Untuk Keselamatan Bangsa Dan Negara

    SALATIGA - Dalam rangka memperingati Isra’ Mi’raj Nabi Muhammad SAW Kodim 0714/Salatiga menggelar Sholat Subuh berjamaah dan Istighosah Qubro di Aula Pertemuan Kodim 0714/Salatiga Jalan Diponegoro No 35 Salatiga, Minggu(19/02).

    Shalat Istighosah bersama ini dilaksanakan secara live virtual seluruh Indonesia, digelar terpusat oleh MUI di Mesjid Agung Cianjur, Jawa Barat. Moment ini dihadiri langsung Wakil Presiden RI KH. Maruf Amin dan KASAD Jenderal TNI Dr. Dudung Abdurachman.

    Danrem 073/Makutarama Kolonel Inf Purnomosidi, S.I.P., M.A.P. turut hadir bersama Forkopimda dan Tokoh Agama Kota Salatiga .

    Dandim 0714/Salatiga Letkol Inf Ade Pribadi Siregar, S.E. M. Si, menyampaikan kegiatan istighosah kubro ini bertujuan berdoa untuk keselamatan Bangsa dan Negara.“Kegiatan yang di isi dengan dzikir dan do’a ini merupakan ikhtiar dalam memperkuat semangat spiritual dalam membangun Bangsa dan Negara, ” ujar Dandim.

    salatiga jateng
    Wahyudha Widharta

    Wahyudha Widharta

    Artikel Sebelumnya

    PLN Sikapi Permohonan Pemindahan Tiang Harus...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hana Rawhiti Maipi-Clarke: Anak Muda yang Mengguncang Parlemen Selandia Baru
    Hendri Kampai: Rapat Kerja dengan Jaksa Agung RI, Komisi III DPR RI Makin Menyala

    Ikuti Kami